INFO UNIK

 INFO UNIK]

.

Hai teman-teman happy nice day☀️

.

Tanaman yang satu ini dikatakan unik dan menarik karena memiliki bentuk seperti bola mata dan sangat beracun, Sudah pernah dengar sebelumnya? Kalau belum...Yukkss kita baca infonya...πŸ‘‡πŸ˜Š

Semut beludru dari gurun yang berlokasi di Amerika 

        Meski disebut semut, namun sejatinya semut beludru ini merupakan tawon yang memiliki sengatan yang menyakitkan dan memiliki bulu-bulu halus seperti sutera. Warna putihnya juga menjadi ciri unik dari semut ini.
            Serangga  ini mengembangkan tubuh putihnya sebagai bagian dari mekanisme mimikri. 
Mimikri adalah bentuk pertahanan, yakni saat hewan meniru spesies lain dengan penampilan berbeda sebagai upaya melindungi diri dari predator atau hewan lainnya.
        Bisa berupa perilaku maupun suara, dan dalam hal ini semut beludru meniru buah creosote dan benar-benar mirip. Warna putih pada semut beludru ini merupakan adaptasi terhadap lingkungan gurun yang panas.

Sumber: https://www.kompas.com/sains/read/2020/07/16/180100023/sempat-membingungkan-ilmuwan-terungkap-mengapa-semut-ini-berbulu-putih



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengumuman pembagian nama anggota Magang Himaprotektan

Pembuatan Pupuk Organik Cair dalam Bioteknologi Tanaman

Pengumuman Peserta Yang Lolos Wawancara Magang HIMAPROTEKTAN 2022/2023